DIRGAHAYU KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA 17 AGUSTUS 2023
Upacara peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke 78 di SMK Hang Nadim Batam berlangsung lancar.
Petugas upacara adalah pengurus OSIS SMK Hang Nadim berkolaborasi dengan siswa MTs Hang Nadim, yang sudah dilatih selama lebih kurang satu minggu sebelum pelaksanaan upacara.
Persiapan dalam ...
Peringatan Isra' Mi'raj Nabi Muhammad SAW 27 Rajab 1444 H.
Kegiatan peringatan Isra' Mi'raj di SMK Hang Nadim Batam di isi dengan beberapa kegiatan, yaitu: Penampilan Hadroh dari group Hadroh MTs Hang Nadim Batam, Shalawat dari group salawat putri MTs Hang Nadim Batam, serta tausiyah yang disampaik...
Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) SMK Hang Nadim Batam untuk Tahun Pelajaran 2023/2024 sudah di buka. Peserta didik kelas IX SMP dan MTs sederajat yang ingin melanjutkan sekolah setelah lulus SMK/MTs silahkan mendaftar ke SMK Hang Nadim.
Pendaftaran bisa dilakukan dengan Online melalui website r...
Seiring berakhirnya Penilaian Akhir Semester, maka proses pembelajaran untuk Tahun Pelajaran 2022/2023 dibagikan Raport kepada peserta didik dengan menghadirkan Orang tua Wali dalam pengambilan Raport tersebut.
Sebelum pembagian Raport oleh wali kelas, diumumkan peringkat setiap kelas serta ju...